Kategori: Info Prodi PBA
Memperingati HABA yang ke- IV
Tanggal 18 Desember sebagai Hari Bahasa Arab Sedunia dicetuskan oleh UNESCO pada tahun 1973 tepat pada tanggal 18 Desember. Peringatan Hari Bahasa Arab Sedunia bertujuan untuk meningkatkan kesadaran akan sejarah, budaya, dan perkembangan bahasa dengan menyelenggarakan rangkaian kegiatan. Bahasa Arab adalah bahasa resmi PBB. Bahasa Arab tersebar luas mendunia terjadi karena bahasa Arab merupakan bahasa […]
Asesmen Lapangan Akreditasi Prodi PBA
Al-Hilal, Sigli 16 Agustus 2023. Al-Hilal, Sigli 16 Agustus 2023. Kegiatan Asesmen Lapangan Prodi Pendidikan Bahasa Arab STIT Al-Hilal Sigli yang dilakukan oleh Asesor LAMDIK pada hari senin tanggal 13 sampai tanggal 16 Agustus 2023 di kampus STIT Al-Hilal Sigli, kegiatan asesmen ini dihadiri oleh Pengurus Yayasan Perguruan Tinggi Islam Al-Hilal Sigli, yaitu ketua pengurus […]
Buku Panduan Akademik PBA
KATA PENGANTAR Alhamdulillah berkat pertolongan Allah, team penyusun Buku Panduan MahasiswaStrata Satu (S.1) untuk Tahun Akademik 2020/2021 untuk program Guru PendidikanMadrasah Ibtidaiyah (PBA) sudah dapat diselesaikan. Penulisan Buku Panduan ini, diharapkan menjadi pedoman atau acuan bagimahasiwa Strata Satu (S.1) Sekolah Islam Ilmu Tarbiyah (STIT) Perguruan Islam Islam AlHilal Sigli terutama bagi mahasiswa Pendidikan Madrasah Ibtidaiyah […]
Laporan Audit Mutu Internal (AMI)
KATA PENGANTAR Dalam rangka peningkatan mutu dan kualitas sebuah lembaga pendidikan,khusunya di STIT Al-Hilal sigli sangat membutuhkan pedoman audit mutu internal.Upaya peningkatan mutu perguruan tinggi terus menerus dilakukan dalamrangka membangun budaya mutu. Salah satu upaya untuk itu adalahmengembangkan Sistem Penjaminan Mutu (Quality Assurance) di perguruan tinggidan aktivitas penjaminan mutu akademik perguruan tinggi antara lain dilakukannyaAudit […]
Buku Panduan Penulisan Skripsi Prodi PBA
KATA PENGANTAR BismillahirrahmanirrahimAlhamdulillah berkat rahmat Allah dan Karunian-Nya, Kamibersyukur kepada Allah SWT atas selesainya pembuatan buku“Pedoman Penulisan Skripsi” bagi mahasiswa bagi mahasiswa ProdiPendidikan Bahasa Arab Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah Al-Hilal Sigli.Pedoman ini disusun untuk memenuhi kebutuhan akademik paramahasiswa dan dosen dalam penulisan skripsi. Shalawat dan salamsemoga terlimpahkan kepada Nabi Muhammad SAW.Pedoman ini, merupakan edisi revisi […]
RENCANAPEMBELAJARAN SEMESTER(RPS) STIT AL-HILAL SIGLI
Pengumuman Lulusan Mahasiswa Baru PTI. Al-Hilal Sigli Tahun Akademik 2020/2021
Mahasiswa Prodi Pendidikan Bahasa Arab STIT Al-Hilal Sigli Peringati Hari Bahasa Arab Se-dunia ke-2.
STIT – Sejumlah mahasiswa jurusan Pendidikan Bahasa Arab (PBA) kembali mengadakan acara peringatan Hari Bahasa Arab Se-dunia (HABA) ke-2 di PTI Al-Hilal Sigli, Pidie pada rabu-kamis (18/19/2019). Serangkaian perlombaan mengisi acara tersebut, termasuk pidato Bahasa Arab, Puisi Bahasa Arab, dan nasyid islami. Ketua panitia (Zulbahri) mengatakan acara ini dilaksanakan bertujuan untuk membudayakan Bahasa Arab dalam […]
Pengumuman Pelaksanaan Sidang Munaqasyah Skripsi TA 2018/2019
PENGUMUMAN Assalamu’alaikum Wr. Wb. Diumumkan kepada mahasiswa PGMI, PAI, dan PBA semester akhir bahwa sidang Munaqasyah Skripsi akan dilaksanakan pada: PGMI : 09 September 2019 (Pukul 08.15 s/d Selesai) PAI : 10 September 2019 (Pukul 08.15 s/d Selesai) PBA : 10 September 2019 (Pukul 08.15 s/d Selesai) Tempat : Di kampus A Pakaian […]